Himpunan Pitutur Luhur
Disusun Oleh: Drs RS. Tedjopremono & Drs. B.R.M Sindu Sidharta.
di gali dari pustaka, tulisan, warisan, peninggalan leluhur Bangsa Indonesia-Khususnya di pulau jawa. Himpunan pitutur luhur total 900 pitutur jawa: Bab 1 Ketuhanan, Bab 2 Kemanusiaan, Bab 3 Kebangsaan, Bab 4 Kekeluargaan, Bab 5 Kebendaan. yang jadi pedoman terbentuknya pancasila, yaitu mencerminkan sikap dan pernyataan budaya spiritual berdasarkan "Ketuhanan Yang Maha Esa", yang mewadahi nilai-nilai "kemanusiaan yang adil dan beradab", serta mengungkapkan cetusan hati nurani dan budi pekerti yang luhur, hal keseimbangan, keserasian dan keselarasan yang masih relevan dengan kemajuan zaman di Indonesia.
Rp 50.000,-(repro fotokopi)
Komentar
Posting Komentar